Langsung ke konten

Alkitab

Keaslian dan Keakuratan

Apakah Alkitab Buku tentang Pikiran Allah?

Banyak penulis Alkitab mengaku bahwa apa yang mereka tulis berasal dari Allah. Mengapa?

Apakah Musa Menulis Alkitab?

Musa ikut menulis Alkitab. Berapa banyak orang yang menulis Alkitab?

Dapatkah Kita Tahu Siapa Saja Penulis Alkitab?

Para penulis Alkitab mengaku mendapat bimbingan ilahi sewaktu menulis. Bagaimana kita bisa percaya akan apa yang tertulis?

Apakah Isi Alkitab Telah Diubah?

Meski Alkitab adalah buku kuno, kenapa kita yakin bahwa isinya tetap akurat?

Apakah Sains Sependapat dengan Alkitab?

Apakah ada yang salah secara ilmiah dalam Alkitab?

Apakah Alkitab Buku Orang Kulit Putih?

Di mana para penulis Alkitab lahir, dari mana mereka berasal?

Membaca dan Memahami Alkitab

Apakah Isi Alkitab Saling Bertentangan?

Periksa beberapa ayat dalam Alkitab yang tampaknya saling bertentangan dan prinsip-prinsip yang bisa Anda gunakan untuk memahami maknanya.

Nubuat dan Lambang

Apakah Yesus Memang Mesias yang Dinubuatkan?

Bisakah nubuat tentang Mesias menjadi kenyataan pada lebih dari satu orang?

Siapa atau Apa Itu ”Alfa dan Omega”?

Apakah ini sama dengan istilah ”yang Pertama dan yang Terakhir”?

Akhir Dunia

Apa Itu Kesengsaraan Besar?

Nubuat tentang akhir zaman ini menjelaskan tentang suatu keadaan yang sangat sulit yang belum pernah terjadi sebelumnya. Seperti apa keadaannya?

Apa Perang Armagedon Itu?

Kata Armagedon hanya muncul sekali dalam Alkitab, tapi perang yang dimaksudkan kata itu banyak dibahas di Alkitab.

Apakah Bumi Akan Hancur?

Jawaban Alkitab mungkin tidak seperti yang Anda kira.

Orang, Tempat, dan Lain-Lain

Nuh dan Air Bah—Kisah Nyata atau Dongeng?

Alkitab mencatat bahwa Allah pernah mendatangkan Air Bah untuk memusnahkan orang-orang jahat. Apa saja bukti dari Alkitab yang menunjukkan bahwa catatan ini memang berasal dari Allah dan bisa dipercaya?

Apakah Allah Menggunakan Proses Evolusi untuk Menciptakan Berbagai Jenis Makhluk Hidup?

Catatan Alkitab tidak bertentangan dengan pendapat para ilmuwan bahwa satu jenis makhluk hidup bisa punya bermacam-macam variasi.

Nasihat yang Berguna

Apakah Uang Itu Akar Segala Kejahatan?

Kata-kata ”uang adalah akar segala kejahatan” sebenarnya adalah kutipan yang tidak lengkap dari Alkitab.

Menghadapi Penyakit Kronis—Dapatkah Alkitab Membantu?

Ya! Cari tahu tiga langkah untuk bertahan menghadapi penyakit kronis.