Langsung ke konten

Langsung ke daftar isi

HARTA DALAM FIRMAN ALLAH

Tingkah Laku Ezra Memuliakan Yehuwa

Tingkah Laku Ezra Memuliakan Yehuwa

Apa yang Ezra pelajari dari Firman Allah menyentuh hatinya dan membantunya hidup sesuai dengan standar Allah (Ezr 7:10; w00 1/10 14 ¶8)

Melalui tindakan Ezra, orang-orang bisa melihat hikmat Allah (Ezr 7:25; si 75 ¶5)

Karena merendahkan diri di hadapan Allah, Ezra yakin Yehuwa akan membimbing dan melindunginya (Ezr 8:21-23; it-2 641 ¶7)

Karena Ezra punya hikmat dari Allah, Raja Artahsasta memercayakan banyak tanggung jawab kepadanya. Seperti Ezra, kita bisa memuliakan Yehuwa lewat tingkah laku kita.

PIKIRKAN: ’Apakah mereka yang bukan penyembah Yehuwa merespek saya karena tingkah laku saya yang baik?’