MENARA PENGAWAL No. 4 2017 | Apa Kata Alkitab tentang Kematian?
BAGAIMANA MENURUT ANDA?
Apakah kematian itu kehendak Allah? Alkitab berkata, ”[Allah] akan menghapus segala air mata dari mata mereka, dan kematian tidak akan ada lagi.”—Penyingkapan [Wahyu] 21:4.
Majalah ini membahas apa yang Alkitab katakan tentang kematian.
TOPIK UTAMA
Apa Kata Orang?
Karena ada berbagai pandangan tentang apa yang terjadi setelah kita mati, apakah ada yang bisa memberikan penjelasan yang bisa dipercaya?
TOPIK UTAMA
Apa Kata Alkitab?
Apakah ada bagian dalam diri kita yang tetap hidup setelah kita mati? Apakah kita punya jiwa yang tidak pernah mati? Di manakah orang mati?
Kalau Anggota Keluarga Sakit Keras
Bagaimana kita bisa menghibur dan merawat keluarga yang sakit keras? Bagaimana orang yang merawat bisa mengatasi perasaan campur aduk selama merawatnya?
Elias Hutter dan Karyanya yang Luar Biasa
Elias Hutter, pakar abad ke-16, menerbitkan dua Alkitab bahasa Ibrani yang sangat bermanfaat.
Jaminan yang Kuat dari Huruf Ibrani Terkecil
Apa yang Yesus maksudkan ketika dia berbicara tentang huruf Ibrani terkecil?
Firdaus di Bumi—Khayalan atau Kenyataan?
Sepanjang sejarah, banyak orang senang berbicara tentang firdaus yang pernah ada di bumi. Apakah firdaus seperti itu bisa ada lagi?
Apa Kata Alkitab?
Manusia tampaknya akan selalu khawatir. Bisakah itu dihilangkan?
Rubrik Online Lainnya
Mengapa Manusia Mati?
Jawaban Alkitab atas pertanyaan ini akan sangat menghibur Anda.